Bhabinkamtibmas Desa Penebel melaksanakan Giat 91 masyarakat Adat Dukuh Penebel melaksanakan Upacara Nyegara Gunung.
Polda Bali-Polres Tabanan
Polsek Penebel.
Demi terciptanya situasi keamanan dan ketertiban tetap kondusip serta untuk mencegah adanya gangguan Lalin dalam perjalanan giat Nyegara Gunung dalam rangka Rangkaian Upacara Ngenteg Linggih di Merajan Agung Bujangga Waisnawa Adat Dukuh Penebel.
Pada hari Kamis tanggal 21 juni 2018 pukul 04.00 wita sampai selesai Bhabinkamtibmas Desa Penebel Aiptu I Gst Ngt Sukawijaya bersama 10 personil Pecalang dan 1 Pers Unit Patroli Polsek Penebel melaksanakan pengamanan dan Pengawalan giat Nyegara Gunung dengan Tujuan Pura Luhur Tanah Lot, Pura Luhur Ulun Danu Beratan, Pura Kawitan Bujangga Jatiluwih dan Pura Luhur Batukau.
Dalam giat tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan
pesan-pesan Kamtibmas kepada Warga yang mengikuti rangkaian Nyegara Gunung agar selalu mematuhi Jalur lalu Lintas yg Benar supaya tidak terjadinya permasalahan dalam perjalanan sehingga situasi tetap aman.
Sesuai dengan penekanan Kapolsek Penebel AKP. I Ketut Mastra Budaya. SH. pada saat apel pagi supaya Bhabin melaksanakan tugas maksimal di Desa dan mampu memberikan informasi yang positip terhadap warga masyarakat di Desa serta mampu merangkul tokoh-tokoh masyarakat diDesa binaannya untuk bekerjasama dalam hal menciptakan siatuasi ttp aman dan Kondusif.