Selasa, 15 Oktober 2019

BAKTI SOSIAL POLRES TABANAN DALAM RANGKA MEMELIHARA SITUASI KEAMANAN DAN KETERTIBAN MASYARAKAT DI DESA ANGKAH SELEMADEG BARAT PADA HARI SELASA TGL 15 OKTOBER 2019

Pada Hari Selasa tanggal 15 Oktober 2019 Kepolisian Resor Tabanan bersama dengan dinas kesehatan Kabupaten Tabanan melaksanakan Bakti Sosial Kesehatan, yang diikuti oleh warga masyarakat desa Angkah selemadeg Barat, hadir dalam kegiatan tersebut  Waka  Polres Tabanan, Kabag Sumda Polres Tabanan, dan Jajaran Muspika Kec.Selemadeg Barat dipimpin oleh Camat  Selemadeg Barat, acara diawali Pembukaan oleh Waka Polres Tabanan dan Camat Selemadeg Barat dilanjutkan kegiatan pemeriksaan kesehatan dan pengobatan Gratis oleh Gabungan tim kesehatan polres Tabanan dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Tabanan, acara juga disertai penyerahan bingkisan sembako kepada masyarakat yang kurang mampu sebanyak 20 orang. 
masyarakat sangat antusias terhadap kegiatan dimaksud ,masyarakat merasa puas akan pelaksanaan kegiatan Bakti Sosial diharapkan kegiatan seperti ini dilaksanakan secara berkelanjutan, kegian di tutup oleh Waka PolresTabanan pukul 12.30 Wita.