Selasa, 31 Juli 2018

Giat Bhabin Manikyang

" Dalam rangka peningkatan mutu pendidikan di sekolah tingkat dasar, diperlukan  kerjasama dan Komunikasi  dari semua pihak lapisan masyarakat ". Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Selemadeg.       Untuk peningkatan mutu pendidikan di sekolah tingkat dasar yang dijaman globalisasi sekarang ini diperlukan koordinasi dan kerjasama antar instansi, sehingga dalam perencanaan sampai pelaksanaan suatu kegiatan dapat berjalan dengan  baik dan lancar.        Seperti  kegiatan yang dilakukan oleh Kepala Sekolah Dasar Negeri Manikyang I Wayan Suatera, S.Pd, ketua Komite SD Negeri Manikyang I Nyoman Edi Palguna bersama Sekdes Manikyang hari ini Selasa tanggal  31 Juli 2018 jam 10.30 wita bertempat di ruang Prebekel  membahas tentang rencana pembangunan tembok/pe yengker sekolah. Dalam pertemuan tersebut Bhabinkamtibmas juga ikut hadir untuk menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas.     Adapun tujuan pembuatan penyengker ini adalah untuk keamanan  dan keselamatan  anak-anak sekolah bila sedang bermain tidak sampai lari ke jalan, mengingat masyarakat yang lalu lalang di jalan depan sekolah cukup banyak sehingga keselamatannya perlu diperhatikan, jangan sampai lari secara mendadak ke jalan dan bisa mengakibatkan kena tabrak oleh masyarakat yang menggunakan kendaraan bermotor.  Dilain pihak agar keamanan bangunan sekolah terhindar dari tindakan orang-orang yang tidak bertanggung jawab, karena dalam ruangan Kantor Guru-guru tersimpan juga peralatan Sekolah.     Dilain pihak agar pondasi bangunan sekolah tidak hanyut pada saat musim hujan.      Dalam pertemuan ini Bhabinkamtibmas Aiptu I Wayan Suaka meminta waktu untuk menyampaikan himbauan kepada Kepala Sekolah dan Ketua Komite, agar turut aktif membantu dan mendukung tugas -tugas Kepolisian dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif, terutama dalam menjelang pelaksanaan ASEAN GAMES 2018 dan pelaksanaan Pilrea 2019 mendatang agar dapat berjalam dengan aman dan lancar serta menghimbau anak-anak sekolah untuk tidak sampai terlibat obat-obatan terlarang seperti Narkoba dan meminum minuman keras yang mengandung alkohol yang dapat memabukan, karena dapat merusak kesehatan bagi pemakainya.       Untuk mengantisifasi adanya gangguan yang akan terjadi, sesuai dengan perintah Kapolsek Selemadeg Kompol I Nyoman Sukanada SH MH,  agar tidak sampai terjadi di wilayah Hukum Polsek Selemadeg,  memerintahkan seluruh  Bhabinkamtibmas agar selalu memonetor dan mengantisifasi segala kegiatan masyarakat sehingga  situasi Kamtibmas di wilayah binaan masing-masing tetap aman dan kondusif.            Diakhir pertemuan ini Bahinkamtibmas Desa Manikyang menyampaikan terima kasih kepada ketua Komite dan Kepala Sekolah atas kerjasamanya dalam menciptakan Kamtibmas yang sampai saat ini tetap  aman dan kondusif.        menyampaikan terima kasih kepada Panit Binmas Polsek Selemadeg dan Bhabinkamtibmas Desa Manikyang dan berharap semoga kerja sama yang telah dijalin ini tetap berlanjut dan Kamtibmas tetap aman dan kondusif.         

CEGAH GANGGUAN KAMTIBMAS MELALUI GIAT SAMBANG BHABINKAMTIBMAS

   Melalui giat sambang Bhabinkamtibmas, terciptanya situasi yang aman dan nyaman bagi masyarakat di Desa binaan.

   Polda Bali- Polres Tabanan-Polsek Tabanan.

   Pada hari Selasa tanggal 31 Juli 2018 jam 11.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana, Polsek Tabanan, Polres Tabanan melaksanakan giat sambang ke Desa binaan tepatnya di Banjar Subamia Dencarik, Desa Subamia, dan bertemu dengan warga masyarakat yang lagi ngayah di Pura Taman Sari.

   Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan  kondusif serta untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas perlu kiranya  personil Polri dalam hal ini Bhabinkamtibmas, untuk bekerja sama dengan para tokoh dan warga masyarakat dalam mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah Desa binaan.

   Sehubungan dengan hal tersebut, Bhabinkamtibmas Desa Subamia atensi giat warga masyarakat yang melaksanakan ngayah di Pura Taman Sari, Desa Subamia, Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan, dalam persiapan upacara ngenteg linggih yang pelaksanaannya pada bulan September 2018 mendatang.

   Pada  kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan  pesan kamtibmas tentang  keamanan berkaitan dengan pelaksanaan upacara ngenteg linggih nanti, dan sambil menyerap informasi  di masyarakat Desa binaan, selalu mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk  selalu bekerja sama dan menjaga kamtibmas  agar tetap kondusip melalui giat siskam Swakarsa yang baik.

   Bhabinkamtibmas mengajak dan berkoordinasi  dengan tokoh masyarakat untuk mendukung Polri dalam memelihara Kamtibmas dan terhadap berbagai gangguan seperti pencurian Pretima serta benda-benda sakral lainnya yang disimpan dipura dan juga memastikan benda tersebut dalam keadaan aman.

   Selain itu Bhabinkamtibmas juga menghimbau ke pada warga masyarakat pada saat meninggalkan rumah baik itu ngayah dan pergi keluar cukup lama, agar mengunci pintu rumah dan mengecek dapur sudah dalam keadaan aman, sehingga terhindar dari hal-hal yang tidak kita inginkan terjadi.

   Ditempat terpisah Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, menekankan bahwa kita sebagai anggota polri harus sedapat mungkin memberikan pelayanan, perlindungan dan pengayoman kepada masyarakat, maka kehadiran Bhabinkamtibmas ditengah tengah masyarakat sangatlah dibutuhkan, pungkasnya.

CIPTAKAN KONDISI MELALUI GIAT PG PAGI BHABINKAMTIBMAS

   Pelayanan Prima Kepolisian melalui giat Pg pagi Personil Polri Polsek Tabanan, Polres Tabanan.

   Polda Bali - Polres Tabanan - Poksek Tabanan.

   Pada hari Selasa tanggal 31 Juli 2018 dari jam 06.30 wita sampai dengan jam 08.00 wita
Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana melaksanakan PG pagi di depan SD N 1 Desa Delod Peken, Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan.
                           
   Kegiatan ini dilaksanakan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengguna jalan serta membantu menyebrangkan pengguna jalan terutama pejalan kaki, baik yang berangkat bekerja dan orang tua mengantar anak- anaknya sekolah, menekan pelanggaran lalu lintas dan bersinergi dengan masyarakat dalam rangka menumbuhkan partisipasi masyarakat dengan menjalin kemitraan untuk mencegah segala bentuk gangguan keamanan dan ketertiban.

   Penekanan Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, telah menempatkan personilnya pada jalur alternatif dan pada tempat-tempat rawan laka lantas, untuk memberikan pelayanan prima kepada masyarakat pengguna atau pemakai jalan, sehingga masyarakat merasa nyaman dalam melaksanakan aktifitasnya di pagi hari, tegasnya.

   Upaya yang dilakukan oleh Polri dalam hal ini Polsek Tabanan, Polres Tabanan yakni upaya pencegahan dan upaya penanggulangan untuk terciptanya keamanan, ketertiban dan  kelancaran berlalu lintas di jalan raya, sehingga tercipta situasi yang aman, nyaman, lancar dan dapat menekan terjadinya kecelakaan lalu lintas.

Senin, 30 Juli 2018

Giat Bhabin Manikyang

" Guna menjalin kerjasama dan Komunikasi  yang lebih  merakyat dalam rangka antisifasi situasi Kamtibmas di Desa Manikyang Bhabinkamtibmas  bersama Panit Binmas menyerahkan sarana kontak kepada Pekaseh  Subak Bejaung ".

Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Selemadeg.

      Berkenaan dengan peningkatan  kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat akhir-akhir ini, yang mana akan berdampak terjadinya adanya gangguan Kamtibmas yang akan menghambat  kegiatan tersebut.
      Untuk mengantisifasi adanya gangguan yang akan terjadi, sesuai dengan perintah Kapolsek Selemadeg Kompol I Nyoman Sukanada SH MH, untuk mengantisifasi agar tidak sampai terjadi di wilayah Hukum Polsek Selemadeg,  memerintahkan seluruh  Bhabinkamtibmas agar selalu memonetor dan mengantisifasi segala kegiatan masyarakat sehingga  situasi Kamtibmas di wilayah binaan masing-masing Bhabinkamtibmas tetap aman dan kondusif.
       Dalam menjabarkan perintah tersebut hari ini Senin tanggal    30  Juli  2018,  jam 10.00  wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka bersama Panit Binmas Polsek Selemadeg Aiptu I Nengah Suadnyana  menyerahkan sarana kontak berupa sebuah alat pembasmi hama kepada pekaseh Subak Bejaung atas nama I Wayan Sugarwa, sambil menyàmpaikan himbauan Kamtibmas terkait dengan antisifasi/pengamanan pelaksanaan ASEAN GAMES 2018 dan Pilpres tahun 2019  dapat berjalan dengan aman dan kondusif.

     Adapun maksud dan tujuan dari pemberian sarana kontak /alat pèmbasmi hama ini adalah untuk membantu masyarakat pekerja lahan persawahan disaat menanam padi maupun tanaman lainnya terhindar dari serangan hama, sehingga hasil  panènnya  sesuai dengan yang diharapkan, untuk mencukupi kebutuhan hidupnya sehari-hari.
    
      Diakhir pertemuan ini, Panit Binmas Polsek Selemadeg bersama Bahinkamtibmas Desa Manikyang mengharapkan / berpesan kepada Pekaseh Subak Bejaung I Wayan Sugarwa sèmoga alat sarana kontak yang diberikan dapat dipergunakan dengan sebaik-baiknya, sehingga dapat memberikan nilai tambah untuk kesejahtraan masyarakat dalam memenuhi keperluan hidupnya sehari-hari.

      Atas bantuan yang diberikan, pekaseh Subak Bejaung I Wayan Sugarwa menyampaikan terima kasih kepada Panit Binmas Polsek Selemadeg dan Bhabinkamtibmas Desa Manikyang dan berharap semoga kerja sama yang telah dijalin ini tetap berlanjut dan Kamtibmas tetap aman dan kondusif.

  

     

TINGKATKAN SILATURAHMI MELALUI GIAT KUNJUNGAN KE RUMAH DUKA DAN ATENSI GIAT MASYARAKAT

   Mempererat hubungan dengan masyarakat, Bhabinkamtibmas melaksanakan kunjungan ke rumah duka dan atensi giat Pengabenan di Desa binaan.

   Polda Bali- Polres Tananan-Polsek Tabanan.

   Pada hari Senin 30 Juli 2018 jam 09.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made sudi Adnyana, Polsek Tabanan, Polres Tabanan, berkunjung kerumah duka dan sekaligus  atensi giat pengabenan di Br. Subamia Bale Agung, Desa Subamia, Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan.

   Kegiatan Bhabinkamtibmas tersebut dilaksanakan guna mempererat hubungan Polri dengan masyarakat bahwa Polri melalui peran Bhabinkamtibmas, berusaha memberikan pelayanan pengamanan, perlindungan kepada masyarakat guna menunjukan pengabdian yang maksimal, demi tumbuhnya kepercayaan masyarakat terhadap Polri selaku Pelindung, Pengayom dan Pelayalan masyarakat disamping sebagai aparat Penegak Hukum.

   Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas berkunjung ke rumah duka dan bertemu dengan keluarga an. I Ketut Sumerta sekaligus sebagai keluarga almarhum Ni Luh Nyoman Gede, umur 90 tahun, meninggal karena sakit dari Br. Subamia Bale Agung, Desa Subamia, yang akan di aben pada hari ini Senin tanggal 30 Juli 2018 jam 09.30 wita di Setra Desa Adat Subamia.

   Sesuai dengan arahan dan penekanan  Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, agar Bhabinkamtibmas selalu berada ditengah-tengah giat masyarakat guna memberikan pelayanan dan rasa aman, nyaman serta giat masyarakat berjalan lancar sehingga situasi Kamtibmas selalu dalam keadaan kondusip, tegasnya.

   Diakhir giat kunjungan dan atensi giat masyarakat di desa binaan, Bhabinkamtibmas mendapat ucapan terima kasih dari warga masyarakat, atas partisipasi dan kehadiran Bhabinkamtibmas ditengah-tengah giat masyarakat, sehingga dapat berjalan dengan aman dan lancar.

Sabtu, 28 Juli 2018

Giat Bhabin Manikyang

" Dalam rangka antisifasi situasi Kamtibmas di Desa Manikyang Bhabinkamtibmas  bersinergi dengan Babinsa antisifasi pembuatan Vidio dalam rangka Promosi Desa Wisata "

Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Selemadeg.

      Terkait dengan peningkatan  kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat akhir-akhir ini, yang mana akan berdampak terjadinya adanya gangguan Kamtibmas yang akan menghambat  kegiatan tersebut.
      Untuk mengantisifasi adanya gangguan yang akan terjadi, sesuai dengan perintah Kapolsek Selemadeg Kompol I Nyoman Sukanada SH MH, untuk mengantisifasi agar tidak sampai terjadi di wilayah Hukum Polsek Selemadeg,  memerintahkan seluruh  Bhabinkamtibmas agar selalu memonetor dan mengantisifasi segala kegiatan masyarakat sehingga  situasi Kamtibmas di wilayah binaan masing-masing Bhabinkamtibmas tetap aman dan kondusif.
       Dalam menjabarkan perintah tersebut hari ini Sabtu tanggal    28  Juli  2018,  jam 11.00  wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka bersama Babinsa Peltu I Nyoman Darmayasa   melaksanakan sambang / monetor kegiatan  Stap Desa Manikyang bersama Kaur Kewilayahan sedesa Manikyang serta KKN Mahasiswa UNDIKSA Singaraja yang melakukan kegiatan pembuatan Vidio yang mengambil tempat di Sungai Yeh Sileh/ Air Terjun Singsing Angin termasuk Banjar Dinas Apit Yeh, Desa Manikyang, Kecamatan Selemaseg, Kabupaten Tabanan.

     Adapun maksud dan tujuan dari pembuatan Vidio ini adalah untuk mempromosikan lokasi Air Terjun Singsing Angin tersebut melalui media massa, sehingga lebih cepat diketahui oleh masyarakat luas yang ingin berkunjung /represing ke tempat tersebut.

      Kegiatan pembuatan Vidio ini adalah merupakan gagasan dari Kepala Desa Manikyang I Wayan Sukawidana, ST, yang mana dalam pelaksanaannya telah berkoordinasi dengan seluruh stap Desa Manikyang, tokoh-tokoh masyarakat sedesa Manikyang dan dibantu oleh KKN Mahasiswa UNDIKSA Singaraja  berjumlah 16 orang.

     Sebelum Vidio ini diunggah di Mesia Sosial, Bhabinkamtibmas menghimbau agar terlebih dulu direvisi / di edit agar isinya lebih sempurna , dengan harapan agar yang memonetor di Medsos merasa tertarik untuk berkunjung ke tempat tersebut, dan tidak terjadi penyimpangan hukum yang dapat menyinggung perasaan orang lain.

      Diakhir pertemuan ini Stap Desa  dan para Kaur Kewilayahan serta KKN Mahasiswa UNDIKSA menyampaikan terimakasih kepada Bhabinkamtibmas, atas antisifasinya dalam kegiatan ini yang sudah dapat berjalan dengan aman dan lancar. Dan berharap kerjasama ini dapat berlanjut, sehingga segala kegiatan yang dilaksanakan oleh masyarakat berjalan dengan aman dan kondusif.

     

Giat Bhabin Manikyang

" Dalam rangka antisifasi situasi Kamtibmas di Desa Manikyang Bhabinkamtibmas  bersinergi dengan Babinsa antisifasi pembuatan Vidio dalam rangka Promosi Desa Wisata "

Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Selemadeg.

      Terkait dengan peningkatan  kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat akhir-akhir ini, yang mana akan berdampak terjadinya adanya gangguan Kamtibmas yang akan menghambat  kegiatan tersebut.
      Untuk mengantisifasi adanya gangguan yang akan terjadi, sesuai dengan perintah Kapolsek Selemadeg Kompol I Nyoman Sukanada SH MH, untuk mengantisifasi agar tidak sampai terjadi di wilayah Hukum Polsek Selemadeg,  memerintahkan seluruh  Bhabinkamtibmas agar selalu memonetor dan mengantisifasi segala kegiatan masyarakat sehingga  situasi Kamtibmas di wilayah binaan masing-masing Bhabinkamtibmas tetap aman dan kondusif.
       Dalam menjabarkan perintah tersebut hari ini Sabtu tanggal    28  Juli  2018,  jam 11.00  wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka bersama Babinsa Peltu I Nyoman Darmayasa   melaksanakan sambang / monetor kegiatan  Stap Desa Manikyang bersama Kaur Kewilayahan sedesa Manikyang serta KKN Mahasiswa UNDIKSA Singaraja yang melakukan kegiatan pembuatan Vidio yang mengambil tempat di Sungai Yeh Sileh/ Air Terjun Singsing Angin termasuk Banjar Dinas Apit Yeh, Desa Manikyang, Kecamatan Selemaseg, Kabupaten Tabanan.

     Adapun maksud dan tujuan dari pembuatan Vidio ini adalah untuk mempromosikan lokasi Air Terjun Singsing Angin tersebut melalui media massa, sehingga lebih cepat diketahui oleh masyarakat luas yang ingin berkunjung /represing ke tempat tersebut.

      Kegiatan pembuatan Vidio ini adalah merupakan gagasan dari Kepala Desa Manikyang I Wayan Sukawidana, ST, yang mana dalam pelaksanaannya telah berkoordinasi dengan seluruh stap Desa Manikyang, tokoh-tokoh masyarakat sedesa Manikyang dan dibantu oleh KKN Mahasiswa UNDIKSA Singaraja  berjumlah 16 orang.

     Sebelum Vidio ini diunggah di Mesia Sosial, Bhabinkamtibmas menghimbau agar terlebih dulu direvisi / di edit agar isinya lebih sempurna , dengan harapan agar yang memonetor di Medsos merasa tertarik untuk berkunjung ke tempat tersebut, dan tidak terjadi penyimpangan hukum yang dapat menyinggung perasaan orang lain.

      Diakhir pertemuan ini Stap Desa  dan para Kaur Kewilayahan serta KKN Mahasiswa UNDIKSA menyampaikan terimakasih kepada Bhabinkamtibmas, atas antisifasinya dalam kegiatan ini yang sudah dapat berjalan dengan aman dan lancar. Dan berharap kerjasama ini dapat berlanjut, sehingga segala kegiatan yang dilaksanakan oleh masyarakat berjalan dengan aman dan kondusif.

     

Jumat, 27 Juli 2018

Giat Bhabin Manikyang

" Bhabin DDS dan Koordinasi dengan tokoh adat Guna terciptanya Kamtibmas di wilayah Desa binaan tetap aman dan kondusif "

Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Selemadeg.

      Agar tercipta situasi Keamanan yang aman dan kondusif di wilayah Desa binaan masing-masing Bhabinkamtibmas di jajaran Polsek Selemadeg, sesuai perintah Kapolsek Selemadeg Kompol I Nyoman Sukanada SH.MH,maka Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka
secara rutin menyambangi / DDS ke  warga masyarakat,dan hari ini Jumat tanggal  27 Juli  2018 jam  10.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang Aiptu I Wayan Suaka  melaksanakan DDS ke Banjar Dinas Manikyang dan bertemu dengan Jero Bendesa Adat Pekeraman Manikyang I Made Muliana yang yang sedang menunggu pemborong kelanjutan pengerjaan Balai Adat Pekeraman Manikyang, yang saat ini baru selesai pengerjaan tahap pertama berupa tiang/ rangka bangunan.

    Dalam kesempatan ini Bhabinkamtibmas
menyampaikan beberapa pesan agar I Made Muliana selaku tokoh bersama masyarakat Desa Manikyang dapat membantu tugas -tugas Kepolisian dalam antisifasi keamanan penyelenggaraan Asean Games dan Pilpres 2019 serta mengantisifasi segala bentuk kriminalitas yang dapat mengganggu stabilitas keamanan dan keutuhan Negara Kesatuàn Republik Indoneaia yang kita cintai ini.
 
    Adapun maksud dan tujuaan daripada kegiatan sambang ini adalah untuk  koordinasi  dan mènjalin kerjasama serta menyampaikan pesan-pesan agar seluruh warga masyarakat  ikut secara  aktif berpartisifasi / berperàn dalam mengantisifasi situasi Kamtibmas diwilayah lingkungannya, sehingga situasi Kamtibmas tetap aman dan kondusif.

     Disamping itu selaku Bhabinkamtibmas juga menghimbau masyarakat, bila terjadi gangguan Kamtibmas àgar secepatnya menginformasikan kepada Bhabinkamtibmas  sehingga penanganànnya lebih cepat dan tidak meluas.

     Yang lebih penting lagi Bhabinkamtibmas juga punya tugas mencari informasi dan memonitoring segala aktifitas masyarakat dan melaksanakan pembinaan kepada masyarakat terkait dengan mewujudkan masyàrakat yang sadar hukum, dengan harapan situasi keamanan dan ketertiban dalam masyarakat agar tetap aman dan kondusif,tidak melakukan tindakan-tindakan yang melanggar hukum dan norma-norma yang berlaku dalam masyarakat.

    Diakhir pertemuan ini I Made Mulianamenyampaikan terima kasih kepada Bhabinkàmtibmas karena sudah menyampaikn pesan-pesan yang sangat bermanfaat  untuk kepentingan masyarakat banyak, terutama dalam mengatasi adanya gangguan kamtibmas, sehingga situasi  tetap aman dan kondusif.

    

TERCIPTANYA SITUASI YANG KINDUSIP MELALUI GIAT SAMBANG DAN KUNJUNGAN BHABINKAMTIBMAS

   Dalam upaya mencegah dan mengantisipasi gangguan Kamtibmas di Desa binaan, Bhabinkamtibmas sambangi warga.

   Polda Bali- Polres Tabanan- Polsek Tabanan.

   Pada hari Jumat tanggal 27 Juli 2018 jam 10.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana, Polsek Tabanan, melaksanakan giat sambang dan kunjungan ke Desa binaan dalam rangka menggali dan menyerap informasi di masyarakat.

   Tugas dan tanggung jawab sebagai Bhabinkamtibmas  adalah merupakan perpanjangan tangan pimpinan dalam rangka mengantisipasi segala macam bentuk gangguan Kamtibmas yang dapat meresahkan masyarakat, sesuai dengan tugas Pokoknya yaitu sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayan Masyarakat.

   Yang mana Bhabinkamtibmas dalam melaksanakan tugasnya langsung bersentuhan dengan masyarakat serta turun ke lapangan untuk mendekatkan diri dan memberikan informasi dan himbauan-himbauan Kamtibmas kepada masyarakat terkait dengan peningkatan kesadaran Hukum dan antisipasi adanya tindak pidana.

   Terkait dengan kegiatan tersebut, Babinkamtibmas menghimbau agar seluruh lapisan masyarakat turut serta dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusip, tanpa dukungan dari masyarakat, keamanan, kenyamanan dan ketertiban masyarakat tidak akan terwujud.

   Selain itu sebagai Bhabinkamtibmas juga perlu memantau dan mengantisifasi aktifitas masyarakat di Desa binaannya, disamping menjalankan tugas pokok Kepolisian. Sehingga dengan kegiatan sambang dan kunjungan ke Desa binaan diharapkan Bhabinkamtibmas  dapat menyerap aspirasi dan informasi yang berkembang di masyarakat, sehingga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif dapat terjaga sesuai dengan harapan kita bersama.

   Sesuai dengan arahan dan penekanan Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, antara lain agar Bhabinkamtibmas  selalu meningkatkan koordinasi  dengan aparat pemerintahan Desa dan Instansi terkait yang ada di Desa binaan masing-masing, guna menyerap aspirasi masyarakat dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas selalu dalam keadaan aman dan kondusif, tegasnya.

   Diakhir giat sambang dan kunjungan Bhabinkamtibmas mendapat ucapan terima kasih dari warga masyarakat yang di sambangi maupun yang dikunjungi, karena telah memberikan informasi yang posotif, himbauan dan pesan-pesan Kamtibmas serta mendukung tugas-tugas Kepolisian dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif.

PELAYANAN PRIMA KEPOLISIAN DALAM BENTUK ATENSI GIAT MASYARAKAT PAGI HARI

   Ciptakan situasi yang aman dan nyaman bagi masyarakat di jalan raya.

   Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Tabanan

   Pada hari Jumat tanggal 27 Juli 2918 dari jam 06.30 wita sampai dengan jam 08.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana, Polsek Tabanan bersama anggota cadangan  melaksanakan giat dan atensi Pg (Potensi gangguan) pagi di depan SD N 1 Desa Delod Peken, Kecamatan Tabanan.

   Program kerja Kepolisian dalam  mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas serta menjaga situasi keamanan, ketertiban dan kelancaran arus lalu lintas dituangkan dalam pelaksanaan giat Pg pagi yang dilaksanakan oleh setiap personil Polri jajaran Polres Tabanan.

   Dalam menindaklanjuti program kerja Pimpinan Polri tersebut, anggota Polsek Tabanan, Polres Tabanan, melaksanakan giat atensi Porensi Gangguan pagi di tempat keramaian dan pada tempat tempat rawan Kecelakaan dan kemacetan, dengan melaksanakan pengaturan arus lalu lintas.

   Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, menyampaikan  bahwa pelaksanaan giat PG pagi yang dilaksanakan oleh seluruh personil Polsek Tabanan merupakan bentuk pelayanan Kepolisian kepada masyarakat dalam menjaga kelancaran arus lalu lintas serta mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas, ujarnya.

   Disamping itu pelaksanaan Pg pagi bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat pengguna jalan mengingat giat dan aktifitas masyarakat di pagi hari sangatlah padat, oleh karena itu perlu penempatan Personil Polri di setiap persimpangan jalan atau di tempat keramaian untuk melaksanakan pengaruran.

Giat Bhabin Manikyang

" Dalam rangka ciptakan pelayanan Prima kepada masyarakat, dan kelancaran arus lalin,  Bhabin Manikyang Atensi dengan melaksanakan PG pagi  di Simpang Singin ".

Polda Bali -Polres Tabanan-Polsek Selemadeg

    Hari ini Jumat  tgl 27 Juli 2018 jam 06.30 wita sampai dengan jam 08.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka melaksanakan atensi jalur kemacetan arus lalu lintas dan rawan terjadinya  Kecelakaan lalu lintas  dan menyeberangkan pemakai jalan menuju tempat aktifitasnya di simpang  Singin, Desa Selemadeg, Kecàmatan Sèlemadeg, Kabupatèn Tabanan.

     Giat ini bertujuan  untuk antisifasi  terjadinya Kecelakaan lalu lintas dan kemacetan arus lalu lintas serta peningkatan pelayanan prima kepada masyarakat dalam melaksanakan aktifitasnya , agar lebih terjamin  keamanannya dan  kelanlancarannya.

           Dalam pelaksanaan pelayanan      pg ini Bhabinkamtibmas Manikyang juga memberikan himbauan kepada warga masyarakat pengendara sepeda motor agar menggunakan helem pengaman  secara benar  dàn standar SNI, dengan harapan bila terjadi kecelakaan tidak  sampai mengalami  cedera  kepala maupun gangguan pada bagian kepala yang fatal.

   Saat pelayanan PG ini Bhabinkamtibmas juga mènghimbau pemakai kendaraan bermotor selalu disiflin, tertib  dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas , tidak mendahului ditikungan maupun saat pandangan terhalang /tidak bisa memantau arus lantas dari arah berlawanan sehingga   tidak   sampai mengalami  kecelakaan  lalu lintas yang dapat merugikan diri sendiri  maupun pemakai jalan lainnya, sehingga selamat sampai di tempat tujuan.
 
   

Kamis, 26 Juli 2018

Giat Bhabin Manikyang

" Guna terciptanya Kamtibmas di wilayah Desa binaan tetap aman dan kondusif, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang melaksanakan DDS/ Sambang ke Banjar Manikyang ".

Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Selemadeg.

      Agar tercipta situasi Keamanan yang aman dan kondusif di wilayah Desa binaan masing-masing Bhabinkamtibmas di jajaran Polsek Selemadeg, sesuai perintah Kapolsek Selemadeg Kompol I Nyoman Sukanada SH.MH,maka Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka
secara rutin menyambangi / DDS ke  warga masyarakat,dan hari ini Kamis tanggal  26 Juli  2018 jam 09.45 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang Aiptu I Wayan Suaka  berkunjung ke Banjar Dinas Manikyang  ke "TK Manik Widya Kumara" dan bertemu dengan Bidan Desa Ni Komang Pariani dan petugas perawat dari Puskesmas Selemadeg  atas nama Desak Ayu  bersama Guru TK atas nama Ni Ketut Suciati dan Ni Ketut Restiti, yang sedang mengecek kesehatan dan memantau tumbuh kembang anak-anak TK yang baru mendaftar di TK Manik Widya Kumara Desa Manikyang yang sementara masih meminjam tempat di Balai Subak Blonyang, Banjar Dinas Manikyang, dengan jumlah sementara  anak sekolah yang baru terdaftar berjumlah  19 orang, terdiri dari laki 13 orang, dan perempuan 6 orang, dengan guru pengajar 2 orang.

       Setelah selesai Bidan Desa Komang Pariani dan perugas kesehatan Puskesmas melaksanakan kegiatannya bersama guru TK Manik Widya Kumara, Bhabinkamtibmas Aiptu I Wayan Suaka menyèmpatkan diri menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas terkait dengan keamanan anak-anak didik saat mengikuti dan setelah selasai belajar agar mendapat perhatian harus diwaspadai bila ada orang-orang yang dicurigai, menjemput anak-anak tersebut dengan tujuan untuk menghindari terjadinya penculikan maupun kriminal lainnya.

     Selain itu Bhabinkamtibmas juga berpesan kepada para orang tua murid , bila anaknya berangkat maupun pulang sekolah agar diantar jemput, dengan tujuan demi keamanan dan keselamatan anak-anak tersebut dari orang-orang yang punya niat jahat. Serta ikut mendukung keamanan dan kelancaran pelaksanaan Asean Games dan Pilpres yang akan datang.

    Adapun maksud dan tujuaan daripada kegiatan sambang ini adalah untuk  koordinasi  dan mènjalin kerjasama serta menyampaikan pesan-pesan agar ikut aktif berpartisifasi / berperàn dalam mengantisifasi situasi Kamtibmas diwilayah lingkungannya, sehingga situasi Kamtibmas tetap aman dan kondusif.

     Disamping itu selaku Bhabinkamtibmas juga menghimbau masyarakat, bila terjadi gangguan Kamtibmas àgar secepatnya menginformasikan kepada Bhabinkamtibmas  sehingga penanganànnya lebih cepat dan tidak meluas.

     Yang lebih penting lagi Bhabinkamtibmas juga punya tugas mencari informasi dan memonitoring segala aktifitas masyarakat dan melaksanakan pembinaan kepada masyarakat terkait dengan mewujudkan masyàrakat yang sadar hukum, dengan harapan situasi keamanan dan ketertiban dalam masyarakat agar tetap aman dan kondusif,tidak melakukan tindakan-tindakan yang melanggar hukum dan norma-norma yang berlaku dalam masyarakat.

    Diakhir pertemuan ini  para orang tua murid   menyampaikan terima kasih kepada Bhabinkàmtibmas karena sudah menyampaikn pesan-pesan yang sangat bermanfaat  untuk kepentingan masyarakat banyak, terutama dalam mengatasi adanya gangguan kamtibmas, sehingga situasi  tetap aman dan kondusif.

    

Bhabinkamtibmas Desa Samsam Sambangi Orang Asing Yang Membuat Villa.

Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Kerambitan.                               

Demi terciptakan situasi kamtibmas yang kondusif Bhabinkamtibmas melaksanakan sambang dan tatap muka dengan tamu jepang atas nama Koko yang membuat Villa di bawah banjar Lumajang Desa Samsam.   kerambitan. Pada hari Kamis tanggal 26Juli 2018 jam 12.00 wita,                       

Bhabinkamtibmas Desa Samsam Polres Tabanan melaksanakan sambang dan tatap muka dengan Tamu asing yang membuat Villa di Banjar Lumajang .Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas Desa Samsam menghimbau dan memberikan pesan -pesan Kamtibmas, dan selalu koordinasi dengan Tokoh Adat, Pemuda, Tokoh Masyarakat dan Tokoh Agama. agar semua pihak tokoh Formal maupun Informal untuk  selalu peka terhadap penduduk pendatang baik WNA maupun WNI agar dapat  tercipta ke amanan dan ketertiban di masyarakat.  dan selalu tingkatkan persatuan dan kesatuan bangsa,dan tetap menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif. Bhabinkamtibmas yang berada ditengah tengah masyarakat menghimbau warga masyarakat untuk bersama sama menjaga keamanan dan tetap waspada terhadap oknum atau tiap orang yang ingin memecah belah persatuan dengan membuat atau menghempuskan issu yang dapat meresahkan masyarakat apalagi menjelang Pemilu Legeslatif tahun 2019 yang akan datang ini.         

Harapan bhabinkamtibmas terhadap masyarakat, agar selalu mengadakan koordinasi dengan unsur yang ada sehingga kegiatan apapun yang dilaksanakan dapat berjalan dengan lancar. Disamping itu pula agar mengadakan pengamanan wilayah di Desa Samsam.                               

Dengan kehadiran Bhabinkamtibmas ditengah tengah masyarakat, warga merasakan kedekatan petugas polri dengan warga masyarakat, dan mengucapkan terimakasi atas pelayanan yang diberikan sehingga masyarakat merasakan aman dan ada kenyamanan dalam beraktivitas.

Bhabin bajera

" Tingkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri melalui binluh kepada kelompok arisan ibu ibu "

Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Selemadeg

Dalam rangka meningkatkan kepercayaan dan partisipasi masyarakat terhadap Polri,berbagai terobosan telah dilakukan oleh Polri termasuk petugas bhabinkamtibmas yang berada di garda terdepan sebagai perpanjangan Polri di tengah tengah masyarakat

Terkait dengan hal tersebut diatas,pada hari Kamis tgl 26 Juli 2018 pkl 10.00 wita bertempat di rmh bpk Muhamad Syahri di Banjar bajera Kaja, bhabinkamtibmas desa bajera Aiptu I Wayan Diksa telah melaksanakan pembinaan dan penyuluhan tentang KAMTIBMAS,kepada kelompok arisan ibu ibu muslim.
Bhabinkamtibmas juga menyampaikan agar ibu ibu ikut mensukseskan pelaksanaan Asean games 2018 mendatang dimana kita Indonesia sebagai tuan rumah sehingga wajib bagi kita untuk menjaga keamanan dengan harapan tamu tamu yang datang betul betul merasa nyaman ,yang pada akhirnya akan berdampak positif bagi pariwisata

Diakhir pertemuan,ibu Nurul mewakili kelompok menyampaikan apresiasi kepada bhabinkamtibmas ,karena telah memberikan informasi yang berkaitan dengan keamanan ucapnya

Giat Bhabin Manikyang

" Dalam rangka ciptakan pelayanan Prima kepada masyarakat, Bhabin Manikyang Atensi Jalur Rawan Macet dan Rawan Laka Lantas  dengan melaksanakan PG pagi  di Simpang Singin ".

Polda Bali -Polres Tabanan-Polsek Selemadeg

    Hari ini Kamis  tgl 26 Juli 2018 jam 06.30 wita sampai dengan jam 08.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka melaksanakan atensi jalur kemacetan arus lalu lintas dan rawan terjadinya  Kecelakaan lalu lintas  dan menyeberangkan pemakai jalan menuju tempat aktifitasnya di simpang  Singin, Desa Selemadeg, Kecàmatan Sèlemadeg, Kabupatèn Tabanan.

     Kegiatan  ini  bertujuan  dalam rangka antisifasi  terjadinya Kecelakaan lalu lintas dan kemacetan arus lalu lintas serta peningkatan pelayanan prima kepada masyarakat dalam melaksanakan aktifitasnya , agar lebih terjamin  keamanannya dan  kelanlancarannya.

           Dalam pelaksanaan pelayanan      pg ini Bhabinkamtibmas Manikyang juga memberikan himbauan kepada warga masyarakat pengendara sepeda motor agar menggunakan helem pengaman  secara benar  dàn standar SNI, dengan harapan bila terjadi kecelakaan tidak mengalami   cedera  kepala maupun gangguan pada bagian kepala yang fatal.

   Saat pelayanan PG ini Bhabinkamtibmas juga mènghimbau pemakai kendaraan bermotor selalu disiflin, tertib  dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas , tidak mendahului ditikungan maupun saat pandangan terhalang /tidak bisa memantau arus lantas dari arah berlawanan sehingga   tidak   sampai mengalami  kecelakaan  lalu lintas yang dapat merugikan diri sendiri  maupun pemakai jalan lainnya, sehingga selamat sampai di tempat tujuan.
 
   

Rabu, 25 Juli 2018

BHABINKAMTIBMAS MELAKSANAKAN PEMANTAUAN TERHADAP PEMBANGUNAN YANG MENGGUNAKAN DANA DESA

   Atensi penyimpangan dana desa, Bhabinkamtibmas melaksanakan pengawasan pengerjaan proyek pemasangan batu sikat di halaman Kantor Desa.

   Polda Bali- Polres Tabanan-Polsek Tabanan.

   Pada hari Rabu tanggal 25 Juli 2018  jam 10.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana, Polsek Tabanan, melaksanakan pengawasan terhadap pengerjaan pemasangan batu sikat di halaman Kantor Desa Subamia, Kecamtan Tabanan, Kabupaten Tabanan.

   Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas mendapat penjelasan dari Sekertaris Desa Subamia I Nengah Sudirga, bahwa pemasangan  batu sikat di halaman Kantor Desa tersebut, seluas 11 × 6 m dengan menggunakan anggaran dana desa.

   Pada Kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas berharap kepada seluruh lapisan masyarakat, agar ikut serta monitor dan memantau setiap kegiatan kegiatan yang menggunakan dana desa, agar tidak terjadi penyalah gunaan dana desa dan tidak terpokus pembangunan di suatu Banjar. Diharapkan pemerataan pembangunan di Desa benar benar merata.

   Disamping itu juga  Bhabinkamtibmas,  menyampaikan pesan pesan kamtibmas, mengajak warga untuk selalu waspada dan menjaga keamanan lingkungan masing-masing dan jangan terpropokasi oleh berita hoak yang berkembang di media sosial maupun dimedia elektronik yang bisa mengganggu situasi kamtibmas. Mengingat tahun 2018 ini akan dilaksanakannya asean geme.

   Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, pada saat jam pimpinan menekankan kepada Bhabinkamtibmas supaya terus melekat dengan masyarakat  di Desa binaannya, serta melakukan pengawasan tentang penggunaan dana desa  untuk bersama sama menjaga keamana, menyerap informasi di masyarakat dan selalu bekerja sama dengan instansi terkait untuk menjaga Kamtibmas yang selalu kondusip, tegasnya.

Giat Bhabinkamtibmas Desa Manikyang

" Dalam rangka menciptakan Kamtibmas di wilayah Desa binaan tetap aman dan kondusif, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang melaksanakan DDS/ Sambang ke   masyarakat  Banjar Cepaka".

Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Selemadeg.

      Agar tercipta situasi Keamanan yang aman dan kondusif di wilayah Desa binaan masing-masing Bhabinkamtibmas di jajaran Polsek Selemadeg, sesuai perintah Kapolsek Selemadeg Kompol I Nyoman Sukanada SH.MH,maka Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka
secara rutin menyambangi / DDS ke  warga masyarakat,dan hari ini Rabu tanggal  25 Juli  2018 jam 09.10 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang Aiptu I Wayan Suaka  berkunjung ke Banjar Dinas Cepaka dan bertemu dengan warga masyarakat  atas nama I Made Arta dan dan warga lainnya ,untuk menyampaikan himbauan Kamtibmas dalam rangka antisifasi  situasi Kamtibmas menjelang pelaksanaan ASEAN GAMES dan Pilpres yang akan datang.

    Adapun maksud dan tujuaan daripada kegiatan sambang ini adalah untuk  koordinasi  dan mènjalin kerjasama serta menyampaikan pesan-pesan agar ikut aktif berpartisifasi / berperàn dalam mengantisifasi situasi Kamtibmas diwilayah lingkungannya, sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman dalam melakukan aktifitasnya sehari-hari.

     Disamping itu selaku Bhabinkamtibmas juga menghimbau masyarakat, bila terjadi gangguan Kamtibmas àgar secepatnya menginformasikan kepada Bhabinkamtibmas  sehingga penanganànnya lebih cepat dan tidak meluas.

     Yang lebih penting lagi Bhabinkamtibmas juga punya tugas mencari informasi dan memonitoring segala aktifitas masyarakat dan melaksanakan pembinaan kepada masyarakat terkait dengan mewujudkan masyàrakat yang sadar hukum, dengan harapan situasi keamanan dan ketertiban dalam masyarakat agar tetap aman dan kondusif,tidak melakukan tindakan-tindakan yang melanggar hukum dan norma-norma yang berlaku dalam masyarakat.

    Diakhir pertemuan ini  I Made Arta bersama warga lainnya menyampaikan terima kasih kepada Bhabinkàmtibmas karena sudah menyampaikn pesan-pesan yang sangat bermanfaat  untuk kepentingan masyarakat banyak, terutama dalam mengatasi adanya gangguan kamtibmas, sehingga situasi wilayah Banjar Cepaka tetap aman dan kondusif.

    

" Dalam rangka menciptakan Kamtibmas di wilayah Desa binaan tetap aman dan kondusif, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang melaksanakan DDS/ Sambang ke   masyarakat  Banjar Cepaka".

Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Selemadeg.

      Agar tercipta situasi Keamanan yang aman dan kondusif di wilayah Desa binaan masing-masing Bhabinkamtibmas di jajaran Polsek Selemadeg, sesuai perintah Kapolsek Selemadeg Kompol I Nyoman Sukanada SH.MH,maka Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka
secara rutin menyambangi / DDS ke  warga masyarakat,dan hari ini Rabu tanggal  25 Juli  2018 jam 09.10 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang Aiptu I Wayan Suaka  berkunjung ke Banjar Dinas Cepaka dan bertemu dengan warga masyarakat  atas nama I Made Arta dan dan warga lainnya ,untuk menyampaikan himbauan Kamtibmas dalam rangka antisifasi  situasi Kamtibmas menjelang pelaksanaan ASEAN GAMES dan Pilpres yang akan datang.

    Adapun maksud dan tujuaan daripada kegiatan sambang ini adalah untuk  koordinasi  dan mènjalin kerjasama serta menyampaikan pesan-pesan agar ikut aktif berpartisifasi / berperàn dalam mengantisifasi situasi Kamtibmas diwilayah lingkungannya, sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman dalam melakukan aktifitasnya sehari-hari.

     Disamping itu selaku Bhabinkamtibmas juga menghimbau masyarakat, bila terjadi gangguan Kamtibmas àgar secepatnya menginformasikan kepada Bhabinkamtibmas  sehingga penanganànnya lebih cepat dan tidak meluas.

     Yang lebih penting lagi Bhabinkamtibmas juga punya tugas mencari informasi dan memonitoring segala aktifitas masyarakat dan melaksanakan pembinaan kepada masyarakat terkait dengan mewujudkan masyàrakat yang sadar hukum, dengan harapan situasi keamanan dan ketertiban dalam masyarakat agar tetap aman dan kondusif,tidak melakukan tindakan-tindakan yang melanggar hukum dan norma-norma yang berlaku dalam masyarakat.

    Diakhir pertemuan ini  I Made Arta bersama warga lainnya menyampaikan terima kasih kepada Bhabinkàmtibmas karena sudah menyampaikn pesan-pesan yang sangat bermanfaat  untuk kepentingan masyarakat banyak, terutama dalam mengatasi adanya gangguan kamtibmas, sehingga situasi wilayah Banjar Cepaka tetap aman dan kondusif.

    

Giat Bhabin Manikyang

" Dalam rangka pelayanan Prima kepada masyarakat, Bhabin Manikyang Atensi Jalur Rawan Macet dan Rawan Kecelakaan Lalu Lintas  dengan melaksanakan PG pagi  di Simpang Singin ".

Polda Bali -Polres Tabanan-Polsek Selemadeg

    Hari ini Rabu  tgl  25 Juli 2018 jam 06.30 wita sampai dengan jam 08.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka melaksanakan atensi jalur kemacetan arus lalu lintas dan rawan terjadinya  Kecelakaan lalu lintas  dan membantu penyeberangan pemakai jalan menuju tempat aktifitasnya di simpang  Singin, Desa Selemadeg, Kecàmatan Sèlemadeg, Kabupatèn Tabanan.

     Tujuan giat ini adalah dalam rangka antisifasi  terjadinya Kecelakaan lalu lintas dan kemacetan arus lalu lintas serta peningkatan pelayanan kepada masyarakat dalam melaksanakan aktifitasnya , agar lebih aman dan  lancar.

           Dalam pelaksanaan pelayanan      pg ini Bhabinkamtibmas Manikyang juga memberikan himbauan kepada warga masyarakat pengendara sepeda motor agar menggunakan helem pengaman  secara benar  dàn standar SNI, dengan harapan bila suatu saat terjadi kecelakaan tidak mengalami   cedera   pada   kepala maupun gangguan pada bagian kepala yang fatal.

   Saat pelayanan PG ini Bhabinkamtibmas juga mènghimbau pemakai kendaraan bermotor selalu/ tetap disiflin, tertib  dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas , tidak mendahului ditikungan maupun saat pandangan terhalang /tidak bisa memantau arus lantas dari arah berlawanan sehingga   tidak   sampai mengalami  kecelakaan  lalu lintas yang dapat merugikan diri sendiri dan pemakai jalan lainnya, serta selamat sampai di tempat tujuan.
 
   

" Dalam rangka pelayanan Prima kepada masyarakat, Bhabin Manikyang Atensi Jalur Rawan Macet dan Rawan Kecelakaan Lalu Lintas  dengan melaksanakan PG pagi  di Simpang Singin ".

Polda Bali -Polres Tabanan-Polsek Selemadeg

    Hari ini Rabu  tgl  25 Juli 2018 jam 06.30 wita sampai dengan jam 08.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang  Aiptu I Wayan Suaka melaksanakan atensi jalur kemacetan arus lalu lintas dan rawan terjadinya  Kecelakaan lalu lintas  dan membantu penyeberangan pemakai jalan menuju tempat aktifitasnya di simpang  Singin, Desa Selemadeg, Kecàmatan Sèlemadeg, Kabupatèn Tabanan.

     Tujuan giat ini adalah dalam rangka antisifasi  terjadinya Kecelakaan lalu lintas dan kemacetan arus lalu lintas serta peningkatan pelayanan kepada masyarakat dalam melaksanakan aktifitasnya , agar lebih aman dan  lancar.

           Dalam pelaksanaan pelayanan      pg ini Bhabinkamtibmas Manikyang juga memberikan himbauan kepada warga masyarakat pengendara sepeda motor agar menggunakan helem pengaman  secara benar  dàn standar SNI, dengan harapan bila suatu saat terjadi kecelakaan tidak mengalami   cedera   pada   kepala maupun gangguan pada bagian kepala yang fatal.

   Saat pelayanan PG ini Bhabinkamtibmas juga mènghimbau pemakai kendaraan bermotor selalu/ tetap disiflin, tertib  dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas , tidak mendahului ditikungan maupun saat pandangan terhalang /tidak bisa memantau arus lantas dari arah berlawanan sehingga   tidak   sampai mengalami  kecelakaan  lalu lintas yang dapat merugikan diri sendiri dan pemakai jalan lainnya, serta selamat sampai di tempat tujuan.
 
   

Selasa, 24 Juli 2018

Giat Bhabin Manikyang

"Antisifasi Gangguan Kamtibmas,Bhabinkamtibmas Desa Manikyang melaksanakan sambang ke rumah tokoh agama ".

Polda Bali -polres Tabanan- Polsek selemadeg.

Pada hari Selasa tanggal 24 Juli 2018 jam 11.30 WITA Bhabinkamtibmas Desa Manikyang Aiptu I Wayan Suaka melaksanakan sambang ke rumah tokoh agama selaku Jero Mangku Pura Desa, atas nama I Wayan Mudita untuk koordinasi dalam rangka menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas terkait dengan pembinaan generasi muda agar terhindar dari kasus narkoba dan kenakalan remaja dan kasus kriminal lainnya.

   Dalam pertemuan ini, Bhabinkamtibmas menghimbau I Wayan Mudita, agar turut membantu tugas-tugas Bhabinkamtibmas dalam mengatasi terhindarnya generasi  muda dari kasus-kasus narkoba dan kasus kriminal lainnya.

    Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menyarankan agar para pemuda diarahkan untuk melaksanakan kegiatan-kegiatan yang positif seperti olah raga dan latihan nabuh gong, yang mana hal ini sangat bermanfaat untuk menjaga persatuan dan kesatuan serta dalam kegiatan keagamaan.

      Diakhir pertemuan ini I Wayan Mudita menyampaikan terima kasih kepada Bhabinkamtibmas atas saran-saran yang telah diberikan yang mengarah  pada peningkatan kegiatan untuk generasi muda ke hal-hàl yang positif sehingga stabilitas keamanan di Desa Manikyang tetap aman dan kondusif.

CIPATAKAN SITUASI YANG AMAN DAN LANCAR MELALUI GIAT PG PAGI

   Lancarkan Giat masyarakat di pagi hari melalui atensi Bhabinkamtibmas di jalan raya.

   Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Tabanan.

   Pada hari Selasa tanggal 24 Juli 2018 dari jam 06.30 wita sampai dengan jam 08.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana bersama anggota cadangan SPKT Polsek Tabanan melaksanakan giat Pg (Potensi gangguan) pagi di depan SD N 1 Desa Delod Peken, Kencamatan Tabanan.

   Kegiatan Pg pagi yang  dilaksanakan oleh seluruh Personil Polsek Tabanan dalam menciptakan Keamanan, Ketertiban dan Kelancaran arus lalin di jalan raya, merupakan giat rutin Kepolisian dalam memberikan pelayanan terhadap masyarakat pengguna jalan, baik pejalan kaki maupun pengendara kendaraan. 

  Arahan dan penekanan  Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, pada saat mengambil apel pagi, yang menekankan kepada seluruh personil Polsek Tabanan, agar setiap pelaksanaan Pg pagi agar tepat waktu dan sesuai dengan plotingan yang telah ditentukan dan terseprin, dan jangan lupa meningkatkan kewaspadaan setiap melaksanakan tugas di lapangan, tegasnya.
 
   Pengaturan dilaksanakan oleh Personil Polsek Tabanan pada tempat tempat keramaian atau padat giat masyarakat seperti pada pagi hari. Karena waktu tersebut merupakan jam kerja karyawan, Pegawai dan jam anak - anak berangkat ke Sekolah yang mana saat tersebut sangat membutuhkan kehadiran Polri di lapangan.
 
   Hal ini bertujuan untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan seperti Kecelakaan, Kemacetan dan Laka lantas serta gangguan Kamtibmas lainnya. Personil Polsek Tabanan saat melaksanakan Pg pagi selalu mengingatkan dan menegur para pengguna jalan yang melanggar tata tertib berlalu lintas demi keselamatan bersama guna terwujudnya Kamtibcar lantas secara umum,  ini merupakan salah satu bentuk pelayanan prima Polri kepada masyarakat.

Senin, 23 Juli 2018

Menuju sitkamtibmas yg kondusif, bhabin ds. Lumbung kauh laks giat kordinasi dgn perbekel.

Menuju sitkamtibmas yg kondusif, bhabin ds. lumbung kauh laks giat kordinasi dengan perbekel.

Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Selemadeg Barat.

Pada hari senin tgl 23 Juli 2018, bhabin ds.Lumbung kauh Aiptu I Made Wardana laks giat kordinasi dgn perbekel untuk saling tukar informasi sekaligus membahas situasi kamtibmas menjelang pileg 2019, sampai saat ini sitwilkum ds. lumbung kauh msh ttp aman dan kondusif masyarakat beraktifitas sesuai giat masing-masing, dum suksme.

Giat Bhabin Manikyang

Hari ini Senin tgl 23 Juli 2018, Bhabin Manikyang melaksanakan pg pagi di Sp Singin antisifasi kelancaran arus lalin.

Atensi arus lalin, bhabin ds. Lumbung kauh PG pagi disimpang Antosari.

Atensi arus lalin, Bhabin desa Lum bung kauh PG pagi disimpang Antisari. Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Selemadeg Barat. Pada hr senin tgl 23 juli 2018 jam 06.30 wt, bhabin ds. lumbung kauh bersama bhabin ds. Bengkel sari PG pagi disimpang Antosari arus lalin ramai lancar, dum suksme.

Minggu, 22 Juli 2018

Go Green And Clean Menuju Desa Wisata 2018, Bhabinkamtinmas Desa Lumbung Kauh Ikut Kegiatan Bersih-Bersih Lingkungan.

Go Green And Clean Menuju Desa Wisata 2018, Bhabinkamtibmas Desa Lumbung Kauh Ikut Kegiatan Bersih-Bersih Lingkungan. Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Selemadeg Barat. Pada hari Minggu tgl 22 juli 2018 mulai jam 08.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Lumbung kauh bergabung dengan perbekel/perangkat Desa, Mahasiswa KKN dan STT Syandana Br. Delod ceking berjumlah 50 org melaksanakan giat Go green and clean berupa bersih-bersih terhadap sampah pelastik dan organik disepanjang jalur jalan br. delod ceking untuk ditimbun dan dibakar pada TPS yg telah disediakan, sebagai langkah awal dalam rangka menyongsong desa wisata lumbung kauh 2018, dalam kegiatan tersebut bhabinkamtibmas memberikan himbauan untuk ikut secara bersama-sama menciptakan kondusifitas wilayah dengan turut memberikan informasi yang akurat kepada masyarakat, pada akhir kegiatan dilakukan penanaman pohon pucuk merah secara simbolis oleh perwakilan mahasiswa dihalaman balai banjar delod ceking yang disaksikan oleh perbekel dan bhabinkamtibmas, selama giat berjalan dengan tertib, aman dan lancar, dum suksme.

Menuju Desa Wisata 2018, Bhabinkamtibmas Ds. Lumbung kauh mengikuti giat rapat kelompok KWT dari Bapelitbang Kab. Tabanan.

Polda Bali - Polres Tabana - Polsek Selemadeg Barat.

Slmt siang, hr jumat tgl 20 juli 2018 jam 10.00 wt, bertempat diaula ktr ds.lumbung kauh Bhabinkamtibas Ds. Lumbung kauh mengikuti giat rapat KWT (kelompok wanita tani) dari Bapelitbang kab. tabanan yg dihadiri oleh perbekel,sekdes, kawil dan ibu kelompok KWT yg berjml 30 org dan sbg narasumber dari Bapelitbang kab. tbn Bpk I GD ANOM SUMERTA dan Bpk Alit yasa yg intinya membahas pengembangan usaha dan pemasaran hasil BUMDesa Lumbung kauh yg saat ini sbg fila project utk kec. selbar, utk sementara beberapa kendala yg dihadapi Bumdes ds. lumbung kauh al. mslh pemasaran hsl bumdes, batok kelapa, ampas dan sabut kelapa belum bisa dipasarkan krn salah satunya adalah masalah persaingan harga, utk itu sgt mengharapkan bantuan dari kabupaten utk ikut mempromosikan hasil produksi Bumdes ds. lumbung kauh, giat berakhir jam 11.00 wt slm giat berjalan dgn tertib, aman dan lancar, dum suksme.

Sabtu, 21 Juli 2018

PERANSERTA DARI MASYARAKAT DALAM MENCIPTAKAN SITUASI KAMTIBMAS YANG KONDUSIP SANGATLAH DIBUTUHKAN

   Terciptanya situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif merupakan harapan dari seluruh lapisan  masyarakat.

   Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Tabanan.

   Pada hari Sabtu tanggal 21 Juli 2018 jam 09.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana, Poksek Tabanan, Polres Tabanan, melaksanakan giat sambang dan kunjungan ke Desa Binaan.

   Melaksanakan giat sambang dan kunjungan ke Desa binaan, merupakan kewajiban sebagai petugas Bhabinkamtibmas dalam menciptakan situasi dan kondisi yang aman di wilayah Desa binaannya. Dalam pelaksanaan giat sambang dan kunjungan tersebut, Bhabinkamtibmas selalu menggali informasi dan menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas.

   Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas juga  berpesan, agar masyarakat selalu waspada terhadap oknum oknum yang ingin mengganggu Kamtibmas di wilayahnya, seperti melakukan pengrusakan tempat ibadah, pencurian ditempat tempat suci  dan sebagainya, lebih lebih terhadap orang yang mencurigakan yang memasuki wilayah Desa, mengingat semakin maraknya serangan teroris terhadap masyarakat  dan terhadap Kepolisian.

   Bhabinkamtibmas juga  menyampaikan beberapa pesan pesan kamtibmas dan menghimbau kepada tokoh masyarakat khususnya, agar menginformasikan kepada warganya untuk selalu waspada terhadap berita hoax dan isu isu yang dapat memecah belah persatuan dan kesatuan Bangsa, sehingga tidak terjadi hal hal yang tidak diinginkan.

   Sesuai dengan arahan dan penekanan yang sering disampaikan oleh Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, diantaranya peran sebagai Bhabinkamtibmas agar dilaksanakan sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya yaitu melaksanakan sambang, kunjungan, tatap muka, binluh dengan semua lapisan masyarakat di Desa binaan, untuk menjaga stabilitas keamanan agar tetap aman dan kondusif.

Jumat, 20 Juli 2018

SAMBANG, KUNJUNGAN DAN KOORDINASI DENGAN TOKOH MASYARAKAT MERUPAKAN KEGIATAN BHABINKAMTIBMAS DI DESA BINAAN

   Menggali informasi dari masyarakat melalui giat sambang dan kunjungan Bhabinkamtibmas ke Desa Binaan.

   Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Tabanan.

   Pada hari Jumat tanggal 20 Juli 2018 jam 11.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana, Polsek Tabanan, Polres Tabanan, melaksanakan tugas sambang dan kunjungan ke Desa binaan yakni Desa Subamia, Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan. Selalu bersinergi dengan tokoh masyarakat untuk menjaga situasi Kamtibmas di Desa binaan.

   Sebagai wujud dan bentuk kedekatan Polri dengan masyarakat dalam memberikan Pengayoman, Pelayanan dan Perlindungan terhadap masyarakat, Bhabinkamtibmas selalu memberikan informasi yang positif mengenai situasi yang berkembang saat ini terutama masalah Kamtibmas.

   Giat sambang dan kunjungan Bhabinkamtibmas terhadap tokoh masyarakat di Desa binaan yakni di Desa Subamia, Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan, pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas selalu mengajak para tokoh dan warga masyarakat untuk menjaga keamanan terkait dengan pembangunan di masing masing Banjar yang menggunakan dana Desa.

   Agar pembangunan dimasing masing Banjar dapat berjalan dengan seimbang dan merata, Bhabinkamtibmas menghinbau dan mengajak seluruh warga masyarakat Desa Subamia secara keseluruhan, untuk bersama-sama monitoring kegiatan-kegiatan pembangunan di masing-masing Banjar se-Desa Subamia, Agar tidak terjadi penyalah gunaan dana Desa. Apabila terjadi dan mengetahui penyalah gunaan dana Desa, agar terlebih dahulu di koordinasikan dan diselesaikan di tingkat bawah, masalah yang sebenarnya dapat di selesaikan di tingkat bawah justru langsung ketingkat atas sehingga permasalahan malah tambah besar.

   Selain itu juga Bhabinkamtibmas selalu berpesan, agar menjaga keamanan dan waspada terhadap orang yang tidak dikenal memasuki wilayah Desa Subamia, apalagi keberadaan orang tersebut tidak diketahui dari mana asal usulnya, apabila ada seperti itu agar segera menghubungi Bhabinkamtibmas dan bisa langsung kepada Kepala kewilayahan atau melaporkan ke Kantor Desa untuk segera dilaksanakan penanganan lebih lanjut. Karena dengan keberadaan orang yang tidak memiliki identitas dan tidak mengetahui asal usulnya serta sering melakukan hal-hal yang mencurigakan sudah barang tentu dapat meresahkan masyarakat sekitara.

   Dengan kehadiran Bhabinkamtibmas di tengah-tengah masyarakat yang bersinergi dengan tokoh masyarakat dan partisipasi seluruh lapisan masyarakat sudah barang tentu situasi Kamtibmas di Desa binaan dapat terwujud dan situasi Desa binaan selalu dalam keadaan kondusip, tegas Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos.

  

Giat Bhabin Manikyang

Hari ini Jumat tgl 20 Juli 2018, Bhabin Manikyang pg pagi di sp Singin antiaifasi kemacetan arus lalin dan laka lantas.

Kamis, 19 Juli 2018

TINGKATKAN KOMONIKASI DAN KOORDINASI DENGAN TIKOH MASYARAKAT

   Wujud nyata peran dan tugas seorang Bhabinkamtibmas dalam memberikan pelayanan terhadap masyarakat.

   Polda Bali - Polres Tabanan -
Polsek Tabanan.

   Pada hari Kamis tanggal 19 Juli 2018 jam 11.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana, Polsek Tabanan melaksanakan giat sambang dan kunjungan ke wilayah Desa binaan dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas agar tetap kondusip.

   Terciptanya situasi yang aman dan kondusip serta untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di Desa binaannya, melalui giat sambang dan kunjungan Bhabinkamtibmas dengan mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk bersama-sama menjaga wilayahnya masing-masing.

   Pada kesempatan tersebut,  Bhabinkamtibmas sambangi  warga masyarakat di Desa binaan, bertemu dengan warga an. I Wayan Rustama di Br. Subamia Dencarik, Desa Subamia, Kecamatan Tabanan. Selanjutnya Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan-pesan kamtibmas agar turut serta memberikan motipasi dan monitor giat anak anak muda yang berada di wilyahnya, agar tidak terjerumus ke hal-hal yang negatif seperti pergaulan bebas, minum minuman keras dan penyalahgunaan narkoba atau obat-obatan terlarang.

   Arahan dan penekanan Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, diantaranya, sebagai Bhabinkamtibmas diharapkan selalu secara melekat berada ditengah-tengah masyarakat untuk memberikan pengamanan pada setiap kegiatan sekaligus dapat menyerap informasi sekecil apapun yang sedang berkembang di masyarakat, untuk lebih awal dilaksanakan pencegahan
sehingga tidak berkembang menjadi masalah yang lebih besar yang dapat mengganggu kamtibmas, tegasnya.

   Kehadiran Bhabinkamtibmas ditengah-tengah masyarakat dalam memberikan himbauan dan pesan-pesan kamtibmas mendapat respon yang positip dan mendapat ucapan trimakasih dari warga masyarakat yang dikunjungi.

Rabu, 18 Juli 2018

ATENSI POTENSI GANGGUAN PAGI BHABINKAMTIBMAS

   Giat Pg Pagi merupakan pelayanan Prima Kepolisian Polsek Tabanan, Polres Tabanan.

   Polda Bali - Polres Tabanan -Polsek Tabanan.

   Pada hari Rabu tanggal 18 Juli 2018 dari jam 06.30 wt s / d jam 08.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana bersama Personil cadangan SPKT Polsek Tabanan melaksanakan PG pagi di depan SD N 1 Delod Peken, Kecamatan Tabanan.
                                         
   Kegiatan ini dilaksanakan untuk memberikan rasa aman bagi pengguna jalan dan membantu menyebrangkan pemakai jalan umum menuju kota Tabanan dan warga masyarakat yang mengantar anak-anaknya sekolah, menekan pelanggaran lalu lintas dan untuk bersinergi dengan masyarakat dalam rangka menumbuhkan partisipasi masyarakat dengan menjalin kemitraan untuk mencegah segala bentuk gangguan keamanan dan ketertiban lalu lintas.

   Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, telah menempatkan personilnya pada jalur utama menuju kota Tabanan dan di tempat - tempat rawan laka lantas untuk memberikan pelayanan prima kepada masyarakat pengguna atau pemakai jalan, tegasnya.

   Upaya yang dilakukan oleh Polri dalam hal ini Polsek Tabanan, Polres Tabanan upaya prepentif yaitu pemcegahan dan sekaligus upaya Reprensif yaitu penanggulangan untuk terciptanya keamanan ketertiban dan  kelancaran berlalu lintas di jalan raya, sehingga tercipta situasi yang aman lancar dan dapat menekan terjadinya kecelakaan lalu lintas.

Giat Bhabin Manikyang

Hari ini Rabu tanggal 18 Juli 2018, Bhabin Manikyang pg pagi di sp Singin antisifasi arus lalin.

Selasa, 17 Juli 2018

Bhabin bajera

" Tingkatkan partisipasi dan kepercayaan masyarakat bhabin kunjungi cv panorama "

Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Selemadeg

    Dalam rangka meningkatkan partisipasi dan kepercayaan masyarakat  kepada Polri dan sesuai dengan perintah pimpinan agar Polri khususnya Bhabinkamtibmas agar selalu berada di tengah tengah masyarakat Desa binaannya

Terkait hal tersebut,pada hari selasa tgl 17 juli 2018 jam 10.00 wita bhabinkamtibmas desa bajera aiptu i wayan diksa  bersinergi dengan Babinsa Pelda I gd wisnawa mengunjungi cv panorama yang berlokasi di jln saraswati desa bajera, pada kesempatan tersebut diterima olh penanggung jawab perusahaan bpk i made miada

Bhabin berkesempatan  menyampaikan pesan pesan kamtibmas,terutama yang berkaitan dengan pelaksanaan asean games,dimana kita indonesia sebagai tuan rumah sehingga Polri sangat berharap dukungan semua pihak untuk tetap menjaga situasi yang kondusif, disamping itu pula bhabin juga mengingatkan agar tidak terlalu percaya dengan berita hoax, isue sarra, yang akan memecah belah persatuan dan kesatuan NKRI

Di akhir kunjungan, bapak md miada sebagai penanggung jawab perusahaan menyampaikan terima kasih kpd bhabinkamtibmas dan babinsa krn telah berkunjung dan menyampaikan informasi yg berkaitan dgn keamanan

Senin, 16 Juli 2018

Giat Bhabin Manikyang

Hari ini Senin tanggal 16 Juli 2018 jam 09.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manikyang Aiptu I Wayan Suaka melaksanakan giat atensi/ sambang / DDS ke Banjar Dinas Guniang dalam rangka pelaksanaan Pelayanan Kesehatan Puskemas Keliling oleh Petugas  Puskeamas Selemadeg dengan koordinator dokter Kadek  Suarniti,dengan anggota :
1.  Ni Putu Sutriawati
2.  Ni Komang Sutarmi
3.  Ni Komang Pariani
4.  Komang Ayu Amerta Dewi
5.  Made Citra Putri Cahyati
6.  Ni Wayan Seriasih
7.  Agung Wirasuta
kepada masyarakat Banjar Dinas Guniang, Desa Manikyang, bertempat di Balai Banjar Dinas Guniang.
     Dalam pelaksanaan giat ini dibantu oleh Kaur Kewilayahan Banjar Dinas I Wayan Bija Astawa dan para kader  Posyandu.
     Jumlah pasien yang berobat sebanyak 20 (dua puluh ) orang.
      Selesai giat pelayanan kesehatan diisi dengan kegiatan Senam Lansia, bertempat di halaman Balai Banjar Dinas Guniang,de ngan jumlah peserta berjumlah 17 (tujuh belas) orang dipimpin oleh Ni Komang Sutarmi.
      
     Kegiatan berakhir jam 11.00 wita, dan sellama kegiàtan berjalan dengan  aman, lancar dan kondusif.

Giat Bhabin Manikyang

Hari ini Senin tgl 16 Juli 2018, Bhabin Manikyang pg pagi di sp Singin antisifasi laka lantas dan kemacetan arus lalin.

Sabtu, 14 Juli 2018

Bhabin bajera

"Bhabinkamtibmas mengikuti musdes desa bajera "

Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Selemadeg

Sesuai arahan pimpinan agar bhabinkamtibmas selalu hadir di setiap kegiatan masyarakat terlebih lagi kegiatan yang berkaitan dengan rencana penggunaan AD, ADD yang bersumber dari dana pemerintah, dimana kegiatan seperti itu merupakan atensi dari pimpinan

Terkait dengan hal tersebut diatas pada hari sabtu tgl 14 juli 2018 jam 19.30 wita bertempat di ruang rapat kantor desa bajera, bhabinkamtibmas desa bajera aiptu i wayan diksa mengikuti kegiatan musdes desa bajera yang dihadiri oleh  :
1. Perbekel ds bajera
2. Sekcam selemadeg
3. Kepala puskesmas sld
4.ketua BPD bajera
5.ketua LPM
6.Bendesa adat bajera
7.pendamping lokal ds bajera
9.kelian dinas dan adat
10.ketua PKK
11.Ketua STT
12.Ketua linmas
13.ketua BUMDES
14.Bhabinsa
15.Staf ktr desa

Kegiatan musdes bertujuan untuk menentukan arah pembangunan tahun 2019 yang menggunakan dana pemerintah

Kegiatan musdes di pimpin langsung oleh ketua BPD desa bajera Drs I Ketut Suastika, berlangsung dengan lancar dan aman,berakhir pd pkl 22.30 wita

Jumat, 13 Juli 2018

MONITOR DAN ATENSI GIAT PPOSYANDU, PUSKEL DAN VAKSINASI ANJING DI DESA BIBAAN

   Sukseskan kegiatan masyarakat dan giat dari instansi terkait, melalui atensi dari Bhabinkamtibmas di Desa binaan.

   Polda Bali- Polres Tabanan-Polsek Tabanan.

   Pada hari Jumat tanggal 13 Juli 2018 jam 10.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana, Polsek Tabanan, Polres  Tabanan, monitor dan atensi giat masyarakat berupa Posyandu, Puskel dan kegiatan Vaksinasi anjing di Desa binaan.

   Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan  kondusif serta kelancatan kegiatan masyarakat dalam rangka mencegah terjadinya gangguan kamtibmas perlu kiranya  Babinkamtibmas bersama Kepala kewilayahan beserta masyarakat, untuk bekerja sama dalam mencegah terjadinya gangguan kamtibmas, dalam rangka pengaman giat Posyandu, Puskel dan Vaksinasi anjing di Desa binaan.

   Pada  kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan-pesan kamtibmas tentang  keamanan berkaitan dengan masalah kesehatan, dan betapa bahayanya bila terkena suatu penyakit, lebih lebih terkena gigitan anjing yang sudah terkangkit Rabies. Oleh karena itu mari kita jaga kebersihan dan mendukung program Pemerintah dalam bidang Kesehatan.

   Suksesnya dari pada Program Pemerintah di bidang Kesehatan tergantung dari pada diri kita sendiri dan kesadaran kita dalam menjaga kebersihan lingkungan sekitar, mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk  bekerja sama menciptakan dan membina Kamtibmas agar tetap kondusip. Mendukung Polri dalam memelihara kamtibmas salah satunya yang bersifat preventif terhadap lingkungan masyarakat itu sendiri.

   Hal yang sama di sampaikan Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja, S. Sos, pada saat apel pagi diantaranya, agar Babhinkamtibmas selalu memonitor kegiatan di Desa binaannya serta bersenergi dengan perangkat Desa dan instansi terkait, selalu berkoordinasi dengan tokoh masyarakat serta dapat memberikan rasa aman kepada masyarakat.

ATENSI GIAT MASYARAKAT DI PAGI HARI

   Ciptakan situasi yang aman dan lancar bagi pengguna jalan di pagi hari.

   Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Tabanan.

   Pada hari ini Jumat tanggal 13 Juli 2018 mulai jam 06.30 sampai jam 08.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Subamia Aiptu I Made Sudi Adnyana, Polsek Tabanan, Polres Tabanan atensi Potensi Gangguan (PG) pagi di jalur utama tepatnya depan SD N 1 Delod Peken, Kecamatan Tabanan.

   Kegiatan ini dilakukan secara rutin setiap pagi guna memberikan rasa aman bagi pengguna jalan, selain itu juga untuk menekan atau mencegah terjadinya kecelakaan dan pelanggaran lalu lintas serta bersinergi dengan masyarakat dalam rangka menumbuhkan partisipasi masyarakat dengan menjalin kemitraan untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas.

   Kapolsek Tabanan Komisaris Polisi I Gede Made Surya Atmaja S. Sos, menyampaikan telah menempatkan personil Polsek Tabanan, Polres Tabanan pada pagi hari di jalur utama dengan menempatkan personil di titik titik rawan laka lantas untuk memberikan pelayanan prima  kepada masyarakat pengguna atau pemakai jalan.

   Upaya yang dilakukan oleh Polri, dalam hal ini Bhabinkamtibmas Desa Subamia, Polsek Tabanan, Polres Tabanan menghimbau kepada para pengemudi kendaraan selaku penguna jalan raya agar selalu mematuhi dan mentaati peraturan berlalu lintas di jalan guna mencegah/menekan terjadinya kecelakaan lalu lintas, sehingga keamanan, ketertiban dan kelancaran berlalu lintas dapat dirasakan oleh masyarakat pengguna jalan.

   Ucapan terima kasih disampaikan oleh salah satu warga masyarakat yang mengantar anaknya sekolah, atas kehadiran Polisi di jalan  dan berharap kedepannya kegiatan ini dilakukan secara terus menerus sehingga kegiatan masyarakat di pagi hari berjalan dengan aman dan lancar.

Bhabin Desa Batannyuh Pengaturan Arus Lalin Disimpang SMP N1 Marga Antisipasi Kenacetan Dipagi Hari.

Polda Bali - Polres Tabanan - Polsek Marga

Jumat  (13/07/2018) pukul 06.30 - 08.00 wita. Bhabinkamtibmas Desa Batannyuh Polsek Marga Polres Tabanan Aiptu I Nyoman Artana melaksanakan kegiatan atensi Potensi Gangguan (PG) pagi dengan cara pengaturan arus lalu lintas disimpang SMP N1 Marga.

Kegiatan ini dilakukan untuk memberikan rasa aman bagi pengguna jalan dan membantu menyeberangkan anak- anak sekolah maupun masyarakat, guna menekan terjadinya pelanggaran lalu lintas dan meminimalisir terjadinya kecelakaan lalu lintas serta  menumbuhkan kedisiplinan masyarakat untuk mentaati peraturan berlalu lintas dijalan raya.
Kapolsek Marga Polres Tabanan Ajun Komisaris Polisi I Wayan Sudita, S.H. menyampaikan  bahwa telah menerjunkan personil Polri dilapangan pada pagi hari disimpang SMP N1 Marga dan pada  titik-titik tertentu, adapun tujuan ditempatkannya personil Polri  adalah upaya jajaran Kepolisian untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat pengguna jalan agar tercipta suasana aman, nyaman dan lancar sampai tujuan, demikian ditegaskan Kapolsek  Marga.

Upaya yang dilakukan oleh Polri dalam hal ini Bhabinkamtibmas Desa  Batannyuh adalah upaya preventif yaitu dengan melakukan pencegahan dan sekaligus upaya preentif yaitu penanggulangan guna terciptanya keamanan, ketertiban dan kelancaran berlalu lintas di jalan raya.

Kegiatan PG yang berlangsung hingga pukul 08.00 Wita yang tersebar di wilayah hukum Polsek Marga Polres Tabanan secara keseluruhan dapat berjalan dengan lancar sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman dalam memulai aktifitasnya

Kamis, 12 Juli 2018

Pelayanan Polisi Polsek Kerambitan Polres Tabanan di Pagi hari.

Polda Bali, Polres Tabanan,Polsek Kerambitan.               

Dalam rangka untuk mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas serta menjaga situasi keamanan ketertiban dan kelancaran arus lalu lintas dituangkan dalam pelaksanaan potensi gangguan yang di lakukan oleh setiap personil Polri setiap pagi .Pada hari  Jumat tanggal 14 Juli 2018 jam 06.30 wita bertempat di Simpang  Samsam Aiptu I Made Suryana Bhabinkamtibmas Desa Samsam melaksanakan PG pagi di simpang tersebut untuk mengantisifasi kegiatan masyarakat .                           

Dalam menindaklanjuti program kerja tersebut anggota Polsek Kerambitan Bhabinkamtibmas melaksanakan pengaturan arus lalulintas dan menghimbau kepada masyarakat pemakai jalan untuk selalu berhati hati dan patuhi rambu rambu lalu lintas. Pelaksanaan potensial gangguan ( PG ) bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang beraktivitas di pagi hari. Dengan adanya kegiatan pos potensial gangguan masyarakat menyambut baik atas kegiatan Polri yang secara serentak ada menempati dipenggal penggal jalan.                                    

Kegiatan tersebut dilaksanakan Mulai jam 06.00 s/d 08.00 wita yang ada di tempat rawan di wilayah hukum Polsek Kerambitan Polres Tabanan. Secara keseluruhan giat dapat berjalan dengan lancar sehingga masyarakat merasa nyaman dalam memulai aktifitasya di pafi hari.